Bagaimana Cara Merawat Mesin Stone Crusher ?

Seperti yang sudah kami bahas sebelumnya, Mesin Stone Crusher adalah sejenis alat yang berfungsi untuk menghancurkan batu bulat besar menjadi beberapa pecahan kecil.  Kali ini kami akan membagikan bagaimana cara merawat Mesin Stone Crusher, yaitu sebagai berikut :
1. Menggunakan tidak melebihi kapasitas mesin
anda harus menggunakan mesin ini sesuai dengan kapasitas mesin tersebut, agar tidak cepat rusak
2. Menggunakan mesin sesuai lama waktu yang ditentukan oleh mesin tersebut
juga akan lebih baik anda menggunakan mesin ini sesuai waktu yang telah di tentukan mesin tersebut
3. Tidak menggunakan mesin dalam waktu 24 Jam Non Stop
anda sebaiknya tidak menggunakan mesin ini dalam waktu 24 jam tanpa berhenti, karena akan mempercepat kerusakan mesin
4. Membersihkan setiap selesai pemakaian
Sering- seringlah membersihkan si pemecah batu ini, setelah anda menggunakannya, disamping akan selalu terlihat baru, juga dapat mengurangi komponen- komponen yang masuk kedalam mesin.
Sekian cara merawat mesin stone crusher, apabila ada pertanyaan silahkan tinggalkan di kolom komentar, semoga bermanfaat.